Seri Tutorial Pemrograman ESP 8266

esp8266

ESP8266 adalah jawaban bagi para makers yang ingin menghubungkan “things” ke dalam jaringan Wi-Fi. Sebagai System on Chip ia sudah memiliki RAM, ROM serta transmiter Wifi, dengan harga yang tidak lebih mahal dari 40 ribu rupiah. Alternatif yang bisa digunakan untuk menghubungkan mikrokontroler anda dengan jaringan Wifi hanya menggunakan perintah AT-Command. Tidak hanya itu, ESP8266 juga kompatibel dengan Arduino IDE sehingga kita bisa memprogramnya layaknya board Arduino biasa.

ESP-01

ESP-01 adalah varian yang paling populer dan juga paling murah, tentu dengan sejumlah limitansi, seperti hanya memiliki 2 pin GPIO. Namun bagi mereka yang baru memulai belajar ESP8266 sangat direkomendasikan menggunakan modul ini

Untuk mendapatkan komponen yang dibahas dalam seri tutorial tersebut, pembaca dapat mengakses situs pembelian TOKO BEY, berupa komponen sebagai berikut

  1. Upgraded version ESP-01 ESP8266 serial WIFI Module
  2. USB to ESP8266 Serial Wireless Wifi Module Development Board 8266
  3. OPEN-SMART CH340G USB to ESP8266 ESP-01 

Daftar Isi 

  1. Tutorial ESP 8266: Pertemuan Pertama
  2. Tutorial ESP-8266: Mengakses ESP-01
  3. Tutorial ESP-8266: Menghubungkan ESP-01 ke Jaringan WIFI
  4. Tutorial ESP-8266: Memprogram ESP-01 dengan Arduino IDE
  5. Tutorial ESP-8266: Kendali  ESP-01 melalui  Aplikasi web

NodeMCU

Untuk Tutorial menggunakan NodeMCU